Saturday, March 26, 2016

HURU-HARA AKHIR ZAMAN DAN FITNAH BESAR PASCA DAJJAL


Suasana akhir zaman sekarang ini semakin mencekam, keadaan system pemerintahan sudah tak lagi berfungsi untuk mengatur kejujuran dan keadilan. Mungkin ini bisa bilang di mana masa-masa meledaknya suatu fitnah besar-besaran. Kita sebagai orang awam tidak tahu menahu arahnya manusia. Ibarat seperti orang tua yang sudah pikun,  atau dalam proses usia lanjut. Kita tahu pasti bila orang tua yang sudah pikun, berjalanpun sudah tak kuat lagi, jika tersandung batu kadang mudah jatuh tak berdaya, kulit semakin keriput, tulangnya pun sudah melemah.

Begitu juga dengan usia dunia atau bumi ini, bila usianya sudah sekian ribuan tahun maka akan mudah lemah, gunung meletus, banjir bandang bisa setiap waktu, kebakaran hutan secara tiba-tiba, angin topan puting beliung menghantui kita, gempa bumi dan tanah longsor yang bisa melahap semua manusia dalam sekejap. Semuanya akan muncul datang dalam suasana zaman sekarang ini. Apakh ini suatu zaman di mana qiyamat hampit tiba, ataukah sosok Dajjal modern sudah singgah di bumi ini? ………….

Dalam kehidupan sosial di masyarakat dewasa ini, manusia sudah tak lagi menjunjung tinggi norma-norma agama dan etika sebagai pedoman hidup, kehidupan rumah tangga tak lagi di perhatikan. Semuanya ingin mengejar gemerlapnya dunia dan materi harta benda, karena takut tak bisa makan, sehingga kehormatan keluarga dan kehormatan martabatnya di tinggal demi menggapai tujuan mengumpulkan harta sebanyak-banyaknya. Semuanya akan tampak di mana kejujuran berhadapan dengan kebatilan. Persaingan hidup semakin pesat, semua manusia berlomba-lomba ingin di akui di hadapan manusia sebagai orang sukses, meskipun cara mendapatkannya dengan cara yang tidak benar.

Akhir-akhir ini suasana dan keadaan masyarakat sudah di luar batas serakahnya, dari masalah pribadi sampai masalah keluarga dan masalah pemerintahan. Kriminalitas yang ada, pembunahan di mana-mana, perang antar suku, tawuran anak pelajar, bahkan sampe perang antar geng partai maupun golongan dan LSM. Anak membunuh ibu kandungnya atau sebaliknya Orang tua membunuh anaknya. Pemimpin senang menindas rakyat, dan rakyatpun demikian berani dengan melakukan apa saja tanpa mengenal hukum etika. Semuanya sudah mencapai di titik finis kebrutalan. Sehingga hampir seluruh manusia kebingungan untuk mendapatkan sesuap nasi, artinya untuk mendapatkan uang mereka harus dengan cara menipu, manipulasi, merekayasa, korupsi, merampok dengan system halus dengan berlindung di balik payung hukum.

Antara Dajjal Dan Amerika

Ada yang udah pernah memikirkan gak ya, dengan cara gimana dajjal bisa mempengaruhi sebagian besar umat manusia? Yang bisa lolos dari jerat tipu dayanya, hanya orang yang tulus hatinya dalam beriman, jadi bisa membedakan dengan baik mana yang benar dan mana yang salah.

Saya bukan peramal, juga bukan orang mempunyai kapasitas ahli dalam kesufian, dan bukan ahli dalam bidang apapun, tapi saya melihat dari firasat hati nurani, kemasifan kaki-tangannya dalam mempersiapkan penerimaan umat manusia terhadap detik-detik kedatangan Dajjal sebagai "Raja Tekhnologi atau bapak Tekhnologi", mau gak mau salut (negeri) juga. Caranya begitu halus, menyelusup ke dalam jiwa dan pikiran, gak heran pengikutnya nanti bakalan banyak. Dalam kondisi dunia yang banyak menderita saat ini, dia akan muncul dan mengaku sebagai “Superhero” dari langit yang akan memecahkan semua masalah asalkan semua manusia tunduk takluk pada dirinya. "Tidak akan ada perang lagi, tidak ada kelaparan lagi, tidak ada kemiskinan, tidak ada penjahat, tidak ada diskriminasi, tidak ada pejabat korupsi, kebebasan bagi perempuan",  sehingga semua manusia banyak yang memuja, atas jasa-jasanya lewat media dan waktu itulah manusia akan tersihir dari tipu daya-nya.

Begitu kira-kira kampanyenya nanti. Dibarengi dengan kemampuannya memamerkan penguasaan terhadap Ip-Tek dan dunia jin, maka kampanyenya bakalan berhasil menarik banyak pengikut. Padahal.... realitas dunia yang bakalan dipimpinnya. Kalau dia beneran jadi raja, adalah dunia yang lebih menderita dari pada sekarang. Tindak-tanduk kaki-tangannya, semacam Negara adikuasa, itu dalam menguasai dunia sudah bisa kita jadikan representasi dari diri si Dajjal.

Kisah dajjal ini bisa dijadikan referensi dalam menghadapi kejadian dan fenomena dunia mendatang, terutama setelah menyebarnya alat-tekhnologi atau balon-balon google. Akan tetapi hal itu Jangan terlalu dipikirkan, dan juga jangan remehkan atau di-tertawakan. Karena kita semua tidak tahu apa yang terjadi besok. Kalau toh kejadian masa dajjal muncul di akhir pada abad ini, pada generasi kita ini, setidak-tidaknya kita punya panduan khusus dalam berpikir dan mempertimbangkan untuk memilih jalan yang mana. Kalau dia gak muncul di masa kehidupan kita, maka palingg tidak kita harus bersyukurilah, karena kita bisa menghibur dengan adanya cerita ini. Meskipun dalam hati kita masih banyak menyimpan kekhawatiran yang mengancam pada anak cucu kita nanti dan generasi berikutnya.

Tokoh Harits Haarath yang disebutkan dalam hadits sebagai pertanda bakal segera keluarnya sosok si-Dajjal tadinya juga cuma dianggap sebagai sifat manusia, atau malah dongeng. Padahal dia beneran udah muncul, cuma namanya ngetop sebagai manusia superhero. Makna Usama bin Ladin dan Harits Haarath kata yang paham bahasa Arab, sama, yaitu singa ladang. Masyarakat Inggris tahun 1700-an pasti menganggep kita gila kalau dibilangin bahwa Amerika bakal menjadi negara modern terkuat dan terkaya di dunia mulai tahun 1900-an, padahal ternyata terjadi beneran. Dan itu sudah diberitakan dalam literatur-literatur kuno sejak sebelum masehi, tentang Babylonia kedua yang bangkit lagi, sangat kuat, dan akan dikenal sebagai Amerika.

Kalau kita mau menengok sejarah kebelakang pada masa rasulullah ada dua Negara adi-kuasa yaitu Negara bagian utara arab di sebut Romawi dan Negara bagian selatan arab di sebut Persi.  Sedangkan Negara arab atau asia berada di tengan-tengah Negara tersebut, ini sperti di himpit ke-dua Negara tersbut. Pertanyaanya benarkah Negara romawi berpecah menjadi beberapa Negara roma, itali, jerman dan sekitarnya? …… da negera persi juga demikaian pecah menjadi beberapa Negara amerika ingris dan sekitarnya? ……. Kita semua gak tahu jelasnya.  Hmmmm Mumet bacane yo bro……….. podo karo aku. Hahahaha.

Arti Dajjal Dan Ya'juj Wa-Ma'juj


Dajjal disebutkan berulang-ulang dalam Hadits, sedangkan Ya'juj wa-Ma'juj bukan saja di sebutkan dalam Hadits, melainkan pula dalam Al-Qur'an. Dan kemunculannya yang kedua kalinya ini dihubungkan dengan turunnya Al-Masih.
Kata Dajjal berasal dari kata Dajjala, artinya, menutupi (sesuatu). Kamus “Lisanul-'Arab” mengemukakan beberapa pendapat mengapa disebut Dajjal. Menurut suatu pendapat;
1 Ia disebut Dajjal kerana ia adalah pembohong yang menutupi kebenaran dengan kepalsuan.
2      Pendapat lainnya mengatakan, kerana ia menutupi bumi dengan bilangannya yang besar.
3      Pendapat ketiga mengatakan, kerana ia menutupi manusia dengan kekafiran.
4      Keempat, kerana ia tersebar dan menutupi seluruh muka bumi.
5      Pendapat lain mengatakan, bahwa Dajjal itu bangsa yang menyebarkan barang dagangannya ke seluruh dunia, artinya, menutupi dunia dengan barang dagangannya.
6      Ada juga pendapat yang mengatakan, bahwa ia dijuluki Dajjal kerana mengatakan hal-hal yang bertentangan dengan hatinya, artinya, ia menutupi maksud yang sebenarnya dengan kata-kata palsu. Sedangkan dalam bahasa Inggris disebut sebagai Anti-Christ.

Ada beberapa hal yang harus kita renungi bersama dan kita kaji lebih dalam tentang dajjal, apakah Dajjal ini sosok fisik satu orangkah? …… sifat-sifatkah atau kelompok negrikah? ………
Kalau melihat kontek hadistnya cirri-ciri dajjal itu mata-nya satu buta, di keningnya ada tulisan Kaf, Fa’ dan Ro’. Terus bawa surgo dan neraka, berjalan di atas air laut Cuma sampe mata kaki, bisa menunjuk gunung menjadi emas, wah ini seperti sulapan.
Dan bila persis sperti terjemahan hadist. Berarti semua orang bisa melihat dajjal yang kening ada tulisan kafir. Padahal riwayat hadist lain juga di sebutkan yang dajjal ini orang yang hatinya ada iman.

Kata Ya'juj dan Ma juj berasal dari kata Ajja atau Ajij dalam wazan Yaf'ul; kata ajij artinya nyala api. Tetapi kata Ajja berarti pula Asra'a, maknanya berjalan cepat. Itulah makna yang tertera dalam kamus Lisanul-'Arab. Ya'juj wa-Ma'juj dapat pula di-ibaratkan sebagai api menyala dan air bergelombang, karena hebatnya gerakan.
Ya'juj dan Ma juj itu sosok manusia berasal dari Negara Turki, keturunan dari Sanaf Bin Yafits Bin Nuh As. Dalam kita “Fafiru-ilallah” di jelaskan sifat-sifatnya Ya'juj dan Ma juj itu ada tiga macam;
1      Seperti serangga (tawon), tingginya 120 hasta.
2      Segi Empat, telinganya lebar, bila tidur telinga kanan untuk tikar dan telinga kiri untuk selimut.
3      Ada lagi yang mengatakan Ya'juj dan Ma’juj besar kecilnya atau tingginya tidak lebih dari satu jengkal (satu kilan). Bahkan jumlahnya nanti akan lebih banyak ya’jud dan ma’jud dari pada manusia. (Baca kitab “Fafiru Ilallah” karya Mundzir Nadzir hal; 60)

Dari tiga macam sifat Ya'juj dan Ma juj tersebut menurut akal sehat tidak masuk akal. Jadi menurut pendapat lain mengatakan bahwa Seperti serangga (tawon), tingginya 120 hasta, tidak ubahnya seperti tower yang berdengaung, yang ketinggian mencapai 120 hasta. Sehingga setiap kota atau daerah di dirikan sebuah tower. Kedua. Segi Empat, telinganya lebar, bila tidur telinga kanan untuk tikar dan telinga kiri untuk selimut yang panjangrnya hanya satu jengkal atau satu kilan. Tidak ubahnya seperti Hp yang setiap orang menggunakan, bahkan keluar-masuk di kantongnya tidak lepas dari Hp, sampai mau tidurpun Hp tidak ketinggalan di tangannya. Sekarang ini hampir setiap orang mempunyai Hp lebih dari satu, belum lagi jumlah Hp yang di keluarkan oleh banyak conter-conter. Ini bukti menunjukkan jumlahnya lebih banyak dari pada manusia.

Dulu ketika aku masih duduk di bangku madrasah ibuku pernah bilang begini; “Besok ki arep ono guru siji, tapi muride akehe sak ndunyo, guru mau arep mlebu ning omah-omahe wong muslim, arep ngajari wong muslim”
Aku gak tahu kata-kata ibuku itu dari siapa, yang jelas setelah saya telusuri sampe sekarang, mungkin zaman sekarang di mana alat-alat tekhnologi terutama alat informasi, berita TV, dan semua yang berhubungan dunia global. Sedangkan dunia global seperti bola globe, yang berada di sekolah SD dan SMP yang di taruh di meja guru, bisa di lihat di depan mata, bahkan globe bisa di cangking seperti bawa semangka. Ini menunjukkan bahwa semua informasi dunia bisa di lihat dengan cepat, seperti kita mamandang buah semangka…….

Di renungi dewe yo, aku yo gak ngerti, bisoku mung melihat, memperhatikan, menyimpulkan, berpendapat, dan merenungi, sak lebare di tulis, itupun belum tentu bener yo. Hehehehehe

 *********************************.
Jogjakarta / 1 / Januari / 2016.
Bocah ingusan

Thursday, March 10, 2016

ANTARA ILMU FIQIH DAN ILMU THIB (KEDOKTERAN)



Menurut Imam Syafi’I (Muhammad bin Idris bin Syafi') Rah A alaih;
Ilmu yang paling membutuhkan ketekunan yang dalam dan membutuhkan waktu praktek panjang  adalah Ilmu Fiqih dan Ilmu Thib (Ilmu kedokteran / kesehatan).
Mengapa demikian!

Menurut pemahaman dan berdasarkan penelitian saya, Karena kedua-duanya saling terkait yang tidak bisa di pisahkan. Meskipun para pakar ilmu kesehatan di kotak-kotak atu di pisahkan. Padahal keduan ilmu itu mempunyai Kaliber yang sama
Ilmu Fiqih untuk mengatur bagaimana menyehatkan dalam rohaniyah yang sifatnya berhubungan dengan Allah.

Sedangkan ilmu Thib, kedokteran untuk menyehatkan dalam jasadiyah, agar kekuatan tubuh semakin terjaga sel-sel darah dan syaraf otot bisa normal, sementara Antara jasad dan Ruh, saling terkait satu sama lain.
Ilmu Fiqih adalah hukumnya fardlu Ain, artinya setiap orang harus mencari dan harus belajar.
Sedangkan belajar Ilmu Kedokteran adalah Fardlu kifayah, artinya tidak harus setiap orang, tapi satu desa atau kaum harus ada yang mewakili atau salah satu di antara mereka untuk belajar mengetahui,
Bersatunya jasad dan Ruh pada manusia. maka Allah memberikah hiasan yang namanya
1) - Akal
2) - Hati.
3) - Nafsu
4) - Naluri

Sedangkan yang ada pada binatang hanya nafsu dan naluri saja,
Persamaan manusia dan bintatang dalam segi organ tubuh.
1)- Otak= Binatang mempunyai otak di kepala, tapi tiak di beri akal.  manusia juga punya otak di kepala,
2)- Hati dan Naluri =Binatang mempunyai naluri, klo lapar tetap bisa mencari makan, sam dengan manusia punya naluri klo lapar bisa makan,
3)- Nafsu= Binatang punya nafsu untuk seksual, manusia juga sama punya nafsu seksual
4)- Perasaan= binatang mempunyai perasaan jika di sakiti tetap merasakan sakit, sam dengan manusia klo di sakiti tetep mersakan sakit.

Pebedaan antara binatang dan Manusia
1)- Akal= Manuisa mempunyai Akal, sedangka binatang tidak mempunyai, meskipun di kepalanya tempat otaknya. Fungsi akal ini untuk berfikir, bisa mengetahui jaraknya, bisa mengerti dan memahami sekelilingnya.
2)- Hati= manusia mempunyai hati, meskipun binatang mempunyai hati, tetapi hati manusia dengan bintang berbeda, fungsi hati manusia agar bisa mengerti batas, aturan / ukuran. Sperti ukuran makan dan minum, bisa faham dengan kesabaran hidup.
3)- Nafsu = manusia punya nafsu seksual dan binatang juga sama punya nafsu seksual, tetapi nafsu manusia ini di lengkapi dengan nafsu mut’mannah, amarah dan sayyiah. Binatang jika di sakiti juga bisa marah dengan membalas memakai taring, tapi kalah mati tidak dendam, sedangkan manusia bisa membalas dendam.

Dengan di beri ilmu kepada manusia melalui akal, karena akal tempat berfikir. Sedangkat hati untuk menghayati dan merenungi bagaimana setiap sesuatu bisa di ciptakan. Dan juga nafsu ini bisa di ibaratkan seperti volume untuk mengatur besar dan kecilnya gelombang. Karena nafsu itu ada banyak, ada nafsu mut’mainnah, ana lawwamah, amarah dan ada sayyiah. Justru dengan adanya akal, hati dan nafsu pada manusia, bisa naik keatas menghadap tuhannya.
Hanya manusia saja yang di beri akal, karena manusia di ciptakan dengan sempurna, tidak ada makhluk yang sempurna melebihi makluk lain. 

*************
Jogjakarta / kamis / 10 / Maret / 2016.
Lek Son wong ndeso

Tuesday, March 8, 2016

PELAJARAN HIDUP PASCA GERHANA MATAHARI




Pada dasarnya Ilmu untuk mengetahui kapan datangnya gerhana matahari adalah seorang Ulama’ Ahli ilmu falaq, atau ilmu perbintangan. Ilmu falaq ini tidak semua orang di kasih tahu, ketika ilmu falaq ini di pegang di pelajari orang barat, maka orang tersebut bukan Ulama’ lagi tetapi ahli astronom, di mana ahli astronom ini kebanyakan memutus hubung antara peristiwa dan kekeuasaan allah, mereka mengkaji dasar-dasarnya tanpa di hubungkan dengan allah swt. inilah yang menjadikan semua manusia terlalu mengandalkan akal, merasa tahu paling hebat atas pengetahuannya, sehingga ilmu yang di pelajarinya menjadikan terputus untuk mengenal tuhannya.

Di dalam ilmu falaq juga tidak membahas tentang gerhana matahari saja, kapan harinya, kapan waktunya, itu hanya sebagian kecil yang harus kita sampaikan kepada ummat, karena ini sifatnya Umum. Bahkan Ulama’ ilmu falaq, bisa mengetahui tumbuh-tumbuhan, di mana ada pobon kelapa (tidak di ambil manusia atau tidak di makan binatang), maka Ulama’ ilmu falaq ini bisa mengetahui kapan jatuhnya kelapa, kapan harinya, kapan jamnya, bahkan sampe daun mangga kering di kebun bisa di ketahui kapan daun itu jatuh, kapan itu hari dan jamnya bisa di prediksi. Tapi ini tidak boleh di sebarluaskan. Karena orang yang belajar ilmu falaq ini ada kode etiknya atau aturan (ora ngawur di umbar), apakah ini suatu mendahului taqdir allah, saya kira tidak, karena ilmu falaq ini pemberian allah, atau Ilmu untuk mempelajari rahasia-rahasia Allah, dan allah memberikan rahasia itu kepada hamba yang di kehendaki, atau hamba yang beri kelebihan khusus darinya, agar bisa taat dan memahami kekuasaannya. meskipun ada sebagian Ulama, melarang mempelajari ilmu falaq,  karena di khawatirkan manusia  jika melihat sesuatu ini, sedikit-sedikit di prediksi, artinya tidak bisa menjaga rahasia taqdir allah.

Sekarang kembali peristiwa gerhana.
Semua makhluk yang ada di dunia ini adalah dalam genggaman Alla Swt, baik matahari, rembulan maupun bumi, planet, dan semua galaksi dalam pengawasan allah, dan semua makhluk yang tampak oleh mata manusia di kelilingi para malaikat allah swt.

Sebenernya makhluk selain manusi dan jin adalah malaikat yang di tugas untuk taat kepadanya dan besujud kepadanya. termasuk bumi, gunung, lautan, angin, tumbuh-tumbuhan, api, cahaya, cakrawala,  planet-planet, dan galaxy adalah malaikat yang sedang bersujud kepada allah, malaikat-malaikat itu mendampingi kita setiap waktu dan nafas kita berhembus, semuanya di serahkan manusia agar si hamba ini mengenali siapa penciptanya.

Peristiwa gerhana matahari yang terjadi pada hari rabo, tanggal 09 / Maret / 2016, tadi pagi adalah untuk menunjukkan sebagai bukti kekuasaan allah yang perlihatkan kita semua. dan perlu di garis bawahi, yang menjadi pertanyaan diri kita adalah mampukah hati dan fikiran untuk menggali sebuah peristiwa gerhana matahari.
Ironisnya para pejabat pemerintah dan para artis ikut rame-rame mengutarakan pendapat tentang fenomena matahari. Ada yang bilang ini fonomena alam biasa, Lantas setelah melihat peristiwa gerhana matahari, apa sih ilmu yang kita dapatkan dari alam ini? ……….dan apa langkah jiwa kita sebagai hamba yang taat? ……….  mampukah hati kita bisa menembus sebagai sosok hamba yang beriman? …….  

Jarene menurut ilmu kesehatan baik para dokter maupun peniliti, kalau melihat gerhana bisa merusak retina mata, atau sebagainya, itu sih masalah sepele saja kok, yang menjadi masalah besar ini adalah ketika di beri tahu atas bukti kekuasaannya, malah di salah gunakan. Kepiye iki menurut pendapatmu konco-konco?.......

Bila matahari terbit bercahaya pada pagi hari sekitar jam 05,50. Dan terbenam sekitar jam 18 di sore hari, ini adalah “Sunnatullah” artinya waktu siang 12 jam, waktu malam juga 12 jam, arti yang lain, ada siang, dan ada malam, sesuai dengan Fitrahnya matahari. Atau bisa di sebut dengan "Syariat allah". Yang terjadi kali ini di luar Sunnatullah, jadi antara matahari dan bersinar itu berbeda. Hanya saja matahari di beri allah dengan sifat bisa bersinar, pada saat tertentu matahari juga akan di cabut sifatnya yaitu sifat bersinar, tapi itu tidak tiap hari, tapi tahunan, lah tahunan inilah bisa di sebut dengan gerhana.

Contoh lain, antara kaki dan berjalan ini berbeda, hanya saja kaki ini di kasih allah sifat yang bisa berjalan. Kalau kaki ini tidak di beri sifat berjalan, maka seperti orang terkena penyakit lumpuh/ penyakit polio, orang lumpuh ini punya kaki, tapi gak bisa berjalan, karena allah mencabut sifatnya, ini pun tidak semua hamba mempunyai kaki lumpuh, hanya allah memperlihatkan pada manusia supaya mau berfikir atas kekuasaannya.

Di sisi lain, apakah semua yang berjalan itu harus memakai kaki, itu juga belum tentu, maka allah juga memperlihatkan ada makhluk tidak punya kaki, tetapi bisa berjalan, seperti Ular. Mengapa demikian, intinya supaya manusia tidak beranggapan semua yang berjalan itu harus menggunakan kaki. Gitulah kiranya.

Ohya temen pembaca yang budiman! saya tidak tahu persis alasannya. Akan tetapi saya akan memberi suguhan dan tanggapan tentang fenomena gerhana, meskipun ini belum tentu benar, paling tidak, peristiwa gerhana matahari tahun ini bisa menjadi tongkat untuk mengkaji ulang atas peristiwa gerhana.

Nah yang menjadi ending peristiwa gerhana total itu sebenernya adalah tiba-tiba gelap seketika dan terang seketika pula dalam waktu 2 menit 20 detik. Inikan di luar biasa, atau mengejutkan bagi manusia. Mungkin banyak orang bilang ini suatu fenomena alam atau ke’ajaiban alam yang sering terjadi.  Emangnya alam ini berdiri sendirikah, tidak ada yang mengatur? ……….. inilah kelemahan fikiran manusia.

Saya befikir begini, dan ada pertanyaan haqiqat yang agak sedikit mendalam, agar kita ini lebih tambah beriman kepadanya. Dengan peristiwa tiba-tiba, kembali semula dengan tiba-tiba. Yang sama dengan peristiwa gerhana matahari total tadi pagi. Ini bisa di jadikan renungan keimanan kita kepada allah.

Pertanyaan saya begini
1)- Bagaiman jika Allah menghancurkan bumi, langit, rembulan, planet dan galaxy, dengan tiba-tiba, sehingga manusia seperti di morat-marit berterbangan kesana-kemari, mocar-macir, dalam waktu 2 menit 20 detik, stelah di hancurkan, allah mengembalikan semula sperti biasa tanpa sedikitpun bumi gores semua isinya dan juga pada alam sekitar kita? ……………
2)- Bagaimana jika kita di masukkan di neraka secara tiba-tiba dalam waktu 2 menit 20detik, di bakar api di neraka sampe tubuh dan tulang kita hancur-lebur. Kemudian Allah swt mengembalikan dengan waktu singkat secara tiba-tiba, tanpa sedikitpun tubuh kita luka kita, tidak berubah tempat dan waktu kita tempati semula sebelum di masukkan di neraka? ………………

Kira-kira contoh pertanyaan nmor satu dan dua ini bisa di jadikan suatu mementum dalam diri kita, bisa terjadi apa gak? ........  yang jelas allah swt maha segalanya.

Maaf ya temen-temen pembaca! Saya tidak ingin menakut-nakuti suatu peristiwa, tetapi saya juga heran dengan di perlihatkan peristiwa kekuasaan alla Swt, bukannya untuk menggali atas ilmu hikmah atau di jadikan renungan hidup, Eh malah di buat tontonan, rekreasi, di buat obrolan media, malah ada sebagian orang yang foto untuk selfi-selfinan.  Yo embuh kono.

Pikiren dw bro

**************************************
Jogjakarta / Rabo / 09 / Maret / 2016
(Lek Muhson bocah ndeso)

Sunday, March 6, 2016

KSATRIA JANUR KUNING HASIL GODOKAN PENDIDIKAN PESANTREN


Masih ingatkah sejarah tanggal 1 maret 1945, peristiwa inilah yang dulu di kibarkan anak-anak muda pesantren untuk mengusir penjajah belanda. Pemuda gagah bermental baja yang siap setiap saat untuk membela agama dan negri, demi sucinya bumi pertiwi, yang dulunya di jambak kaum pejajah selama bertahun-tahun.

Dialah Jendral Qomqruddin yang menghimpun para pemuda santri waktu itu, karena masa-masa penjajah negri ini belum ada pendidikan formal, yang ada hanya pendidikan pesantren. Tapi ironisnya para pejabat pemerintah malah menodainya dengan ucapan pesantren sarang teroris.

Menurut sumber yang saya dapatkan, Qomaruddin adalah santrinya Hadrotus-syeikh Hasyim As’ary, termasuk penya’ir kondang yang bernama “Khoiril-Anwar juga, dari mana asalnya, kapan meninggalnya, kami juga tak tahu pasti, akan tetapi dialah yang mengibarkan semangat anak-anak muda pada serangan dahsyat 1 Maret di surabaya dengan memakai kalung “ Komando Pasukan khusus atu bisa di sebut “Tentara Janur Kuning”.

Sosok Qomaruddin bukan lulusan Akademisi, atau lulusan Perguruan Tinggi, bukan anak pejabat, dia bukan lulusan militer seperti jendral sudirman, dia juga bukan bergelar doktor atau profesor seperti bung Tomo, karna waktu itu bung tomo, masih menunggu pasukan Janur kuning,  akan tetapi dia adalah pemuda didikan para Ulama’, meskipun para pejabat Indonesia dan dunia tidak mengakuinya, tapi sejarah kaum santri akan tetap mengukir dalam buku-buku prasasti lautan negri sejarah.

Tetapi sayang seribu kali sayang, mungkin anak-anak zaman sekarang menganggap peristiwa itu adalah dongeng belaka, seakan-akan kita terlalu ke-enakan tidur pulas ngorok, jangankan bangun untuk bangkit, malah sebagian anak muda “nGelindur” tidak mengenalnya.

Sudah hamper 70 tahun lebih negri kita dah merdeka, hampir semua pemuda negri ini lupa semuanya, mereka lebih sibuk mempelajari dunia tekhnik kemajuan zaman dan sibuk mencari sensasi materi yang di banggakan, dari pada mengenali para tokoh kemerdekaan, entahlah yang jelas begitulah faktanya.

Ohya pembaca yang budiman!
Pernahkah kita Hari ini, detik ini,  jam ini, berfikir sejenak untuk mengenang jasa-jasa mereka?
Lantas siapakah nanti yang akan menjadi estafet mereka, pengganti mereka, ataukah yang melanjutkan semangat perjuangan mereka? saya juga gak tahu, mungkin pembaca pun juga gak tahu, malah geleng-geleng kepala, begitulah kiranya

Hari berlalu tahun berganti, sudah sekian lama saya menanti sosok yang bermental baja, pandai diplomasi, jago bersya’ir dan berpuisi, juga lihai dalam berpolitisi, yang bisa mengembalikan semangat anak muda jaman sekarang, seperti jaman Qomaruddin dulu.  
Saat ini ada sosok yang menghimpun kesadaran para pemuda negri ini, dia bergaul dengan siapa saja, dia tidak ingin apa2, malah dia pernah dapat gelar Maha Putra dari pemerintah karna jasa-jasanya di indonesia.
10 tahun lebih, saya menulusuri tentang jejaknya, perjuangannya dan perjalananya, meskipun saya gak tahu semuanya, paling tidak saya bisa menemukan beberapa karakter yang sama, siapakah dia? Dari manakah dia? Itulah dia …………....... …….., dan Ulama’-ulama’ pesantren setempat, seperti KH  asal rembang , dialah jendral para generasi rakyat nusantara, Gurunya para tokoh masyarakat, gurunya para politisi, dan Juga gurunya Mantan Presiden suharto.
Mungkin saja masih banyak lagi tokoh-tokoh Ulama’ yang di daerah-daerah tertentu yang tidak mau di sebutkan namanya, karena tidak ingin terkenal. Bisa jadi ulama’ saking tawadlu’nya, gak mau di bilang sombong. Gitulah kiranya.

Di masa ini ada sosok seperti Qomaruddin, dan seperti Khoiril-Anwar, yang ingin mengembalikan citra bangsa, agar negri ini tidak di injak-injak penjajah asing, beliau berjuang lewat puisi dan sya’ir, denga merangkul seluruh pemuda-pemuda nusantara, dari kota satu ke-kota lain, dari desa satu ke desa lain, mereka mengajarkan tentang kehidupan social, bagaimana caranya sabar menghadapi masalah yang menimpa pada kita dan anak-anak kita, agar di hari esok depan akan selalu tabah, bisa di jadikan tauladan pendidikan generasi berikutnya.

Hampir semua para Jendral kesatria pasca kemerdekaan, adalah didikan para Ulama’ atau Kiyai pesantern yang memiliki sifat ke-hamba’an sekalibir orang sholih atau sebutlah Wali allah (kekasih Allah)  tapi forum perjuangannya berbeda-beda, tapi yang jelas semua Ulama’ indonesia mengenalnya.  Siapakah dia? ………… dari manakah asal kelahiran mereka? …………
Goleki dewe yo……. heheheee
  
*************************************************
JOGJAKARTA / 01 / Maret / 2016.
Lek Muhson Wong nDesooooo